teman-teman

keluarga ku

Pages

Senin, 17 Mei 2010

10 Rumah Paling Unik di Dunia

Rumah merupakan cerminan kepribadian dari pemiliknya. Bagi seorang yang sudah mapan, rumah seringkali dijadikan cerminan kemapanannya, sebagai bentuk perwujudan dari pencapaiannya dalam hidup. Bagi sebuah keluarga muda, rumah didambakan sebagai tempat yang disimbolkan sebagai permulaan untuk menjalani kehidupan panjang dan penuh perjuangan dalam rangka mencapai kebahagiaan.
Demi perwujudan dari simbol – simbol tersebut, banyak orang rela merogoh dalam koceknya, demi terwujudnya sebuah Rumah Idaman.
Tapi, terpikirkah oleh anda bagaimana cara pandang seorang seniman terhadap sebuah rumah? Type seperti apakah rumah yang mereka idamkan?
Bagi seorang seniman, rumah adalah sebuah ‘kanvas’ atau media untuk mewujudkan ekspresi jiwa seninya. Penasaran bagaimana bentuknya? Simak gambar – gambar dibawah ini..

Ball House
Half Circle House

Grass Ceiling House

Hobbit House

Kettle House
Pink Castle

Pumpkin House

Sphere House
Round House


Shoe House
Bagaimana pendapat anda? Tertarik untuk membuat rumah seperti ini? Atau Anda malah sudah punya ide lain yang lebih unik? Kalau ada, segera wujudkan, dan saya akan segera mempostingnya di blog ini…

0 komentar:

Posting Komentar